Puisi cinta zaman perjuangan-Penembak Djitoe | Perusahaan Pencipta Kata-Kata Tanpa Hak Cipta
Perusahaan Pencipta Kata-Kata Tanpa Hak Cipta: Puisi cinta zaman perjuangan-Penembak Djitoe

Kumpulan Karya Sastra Primanata Dian Isa

Tuesday, June 18, 2013 - 0 komentar

Puisi cinta zaman perjuangan-Penembak Djitoe

"PENEMBAK DJITOE"

Ketika akoe mengarahkan boesoer panahkoe ke djantoengmoe...
Laloe akoe lepaskan bontoet anak panah itoe
Dengan tjepat engkaoe menangkapnja
Dan menantjapkannja di bangkoe kajoe moe

Akoe seriboe kali tak pertjaja
Dengan segenap djiwa jang penoeh sesal
Kembali akoe mengarahkan boesoer panahkoe ke moeka langit
Koe lepaskan anak panah dengan sekoeat tenaga

Sementara dirimoe baroe sadja mentjaboet anak panah jang tertantjap
Dan menikamkannja sendiri tepat di hatimoe
Tapi semoeanja soedah terlambat
Anak panah jang koe lepaskan ke langit itoe...
Tepat mengenai djidat bidadari djoewita

Bencoeloen,June13'
Primanata

0 komentar:

Post a Comment

Followers